Informasi teknologi budidaya ikan bandeng secara lengkap mulai dari pemilihan lokasi sampai dengan pasca panen dengan mencoba menyatukan aspek pengetahuan, pengalaman dan hasil-hasil riset
Bandeng merupakan salah satu jenis ikan yang sudah lama berkembang dan dikenal di masyarakat. syarat utama dalam mengolah bandeng adalah tersedianya bahan baku ikan yangb tingkat kesegaranya tinggi…