Text
Hukum administrasi negara
Mata pelajaran ini bertujuan untuk memberikan kemampuan peserta dalam menjelaskan dan memahami pemecahan masalah-masalah hukum administrasi negara yang mencakup azas-azas umum administrasi negara, hukum tentang organisasi serta kegiatan-kegiatan administrasi negara, kekuatan hukum, sumber-sumber HAN, peradilan administrasi negara. Metode pelajaran dilakukan degan ceramah dan diskusi pemahaman dan permasalahan.
2017-02530 | 351.068 SOE h | (4) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain